Rabu, 02 Juli 2014

Cream Pemutih Wajah


Mempunyai kulit Putih terutama wajah adalah dambaan setiap orang, terutama untuk para wanita indonesia. Wanita indonesia yang cenderung memiliki kulit dengan warna kulit sawo matang dan tidak begitu hitam ini ternyata belum membuat mereka merasa puas. Bahkan, sekarang trend putih ternyata dipegang oleh negera negara asia lainnnya seperti korea selatan, jepang, dan thailand. Begitu faktanya yang terjadi saat ini jadi banyak wanita indonesia belum merasa puas jika mereka belum memiliki warna kulit sama putih nya dengan negara negara di asia lainnya. Untuk itulah, mereka selalu mencari cara cara untuk membuat kulit mereka seputih yang mereka impikan dan inginkan.



Parahnya kadang mereka para wanita mencari cara yang salah, hal ini dikarenakan mereka sangat menginginkan mempunyai kulit wajah yang sangat sempurna tanpa harus melalui proses yang panjang seperti jalan operasi. Akan tetapi karena tidak semua orang indonesia adalah orang yang datang dari keluarga mampu jadi untuk mereka yang tidak dapat melakukan sebuah operasi yang mereka dapat lakukan adalah dengan hanya membeli cream pemutih wajah yang aman di pasaran.

Cream pemutih menjadi salah satu trend yang memukau saat ini terutama cream yang berasal dari negara korea selatan, disini mereka memperkenalkan produk cream pemutih mereka dengan menjanjikan para konsumennya agar putih seputih artis korea. Untuk itulah, banyak sekali wanita indonesia merasa langsung tertarik untuk membeli cream tersebut meski dengan harga yang cukup mahal. Namun, pada kenyataannya semua cream yang beredar belum tentu cocok dan tepat untuk kulit anda yang termasuk dalam jenis kulit yang sensitive. Jadi, untuk kalian semua harus pintar dan mengetahui cream tersebut aman tidak jika digunkan oleh anda.

Beberapa tips yang dapat anda lakukan untuk memilih cream pemutih wajah yang aman untuk di gunakan sehari hari :

1.Kenali produk dengan baik melalui komposisinya
Tidak semua cream yang dijual dipasaran baik untuk kulit anda, cara pengecekan komposisi produk sangatlah penting, karena ini akan berdampak nantinya untuk anda. Ada beberapa hal yang dapat anda lakukan seperti cek kadar komposisi cream dan juga temukan ada tidaknya bahan kima berbahaya seperti merkuri, hidroquinon, dan komposisi yang lain yang berbahaya.

2.Kenali jenis kulit
Mengenali cream pemutih wajah yang aman ternyata juga sangat penting untuk yang satu ini yaitu kenali jenis kulit anda, karena ini sangat penting untuk menentukan komposisi bahan apakah yang baik atau cream jenis apakah yang baik untuk anda. Seperti halnya ada tiga jenis kulit yaitu kering, berminyak dan cenderung lembab. Hal hal seperti itulah yang dapat anda lakukan karena bila sekali anda salah memilih maka dijamin akan sangat buruk untuk anda di masa yang akan datang. Amati jenis kulit wajah anda.

3.Berkonsultasi ke dokter
Untuk memiliki kulit yang putih dan juga sehat, berarti anda harus bertanya dengan ahlinya. Untuk itulah, bila anda ingin memiliki  cream pemutih wajah yang alami, anda juga dapat berkonsultasi dengan dokter spesialis kecantikan. Jadi, nantinya anda akan diarahkan untuk bagaimana mencari cream muka yang baik untuk anda. jadi, kalian semua para wanita tidak perlu khawatir ketika kalian merasa bingung  karena dokter akan memberikan yang terbaik untuk anda.

Itulah beberapa tips yang dapat anda lakukan untuk memilih cream pemutih wajah yang aman. Somoga dapat bermanfaat bagi anda dan juga bisa dijadikan references untuk anda nantinya jika ingin memilih cream pemutih wajah yang alami untuk anda.